Quick Contact
Drs. Nobelson, MM.,CPM
Experience & Activities
Drs.Nobelson,MM.CPM adalah Dosen yang memiliki kepakaran dibidang Pemasaran. Yang bersangkutan telah berpengalaman sebagai dosen selama 33 tahun dan mendalami bidang tersebut selama kurang lebih 18 tahun. Pengalaman manajerial secara struktural dengan penugasan sebagai Kapus LPP UPNVJ untuk 2 periode (1995 – 2002); Pembantu Dekan Bidang Kemahasiswaan FE ( 2003 – 2007 ); Kepala Biro KERMAWA UPNVJ ( 2009 – 2010 ) ; Ketua Lembaga Tax Center FEB ( 2011 – 2015) dan terakhir sebagai Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan FEB (2016-2020). Dalam menunjang kepakaran, yang bersangkutan memiliki sertifikasi bidang Kewirausahaan, Manajemen Pemasaran CPM, dalam bidang Mitigasi dalam pengadaan ( Certified Mitigation in Procurement, CMiP)
Pendidikan
- S1 : Program Sarjana Universitas Pancasila (1986)
- S2 : Program Magister Universitas Persada Indonesia- YAI Jakarta (1996)
Publikasi
- Id Sinta : SINTA
- Google Scholar : Google Scholar
Publikasi Buku
- Pemasaran Strategik
- Keunggulan Kompetitif : UMKM Naik Kelas ( Book Chapter )
- Kewirausahaan Digital ( Book Chapter )
- Manajemen Pemasaran ( Perspektif Perilaku Konsumen – Book Chapter)
Publikasi Jurnal
- Non-PerformiThe Impact of Sostac’s Digital Marketing Planning Strategy on Marketing Performance Through Competitive Advantage
- Keunggulan Kompetitif Melalui Pemasaran Kewirausahaan dan Orientasi Kewirausahaan Usaha Mikro Kecil Menengah
- Pengaruh harga, kualitas produk, dan promosi terhadap keputusan pembelian marketplace shopee
- The Impact Of Entrepreneurial Growth Mindset On Entrepreneurial Performance Mediated By Technopreneurial Competencies In SMEs
Organisasi Profesi
- Anggota Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI)
- Anggota Perkumpulan Ahli dan Dosen Republik Indonesia ( ADRI )